Nule | DetikLensa. Com – Wujud kepedulian terhadap Purnawirawan TNI, Anggota Koramil 01/Kota Soe Kodim 1621 TTS , Serka Alexander Saquera melayat ke rumah warga dan merupakan Purnawirawan TNI Koptu Purnawirawan Mateus Concecau yang meninggal dunia, Bertempat di rumah duka Desa Nule Kecamatan Amanuban Barat , Kabupaten Timor Tengah Selatan
Senin (19/08/2024)
Kedatangan Babinsa Koramil 01/Kota Soe ke rumah duka merupakan bukti kepedulian seorang Anggota Babinsa kepada warga binaanya yang Dulu Semasa Masih Aktif berdinas di kodim 1621 TTS
Serka Alexander Saquera Babinsa setempat mengatakan bahwa “Alm Bpk Ramli meninggal akibat sakit”, ungkap Babinsa.
“Bukan hanya terikat dengan kewajibannya sebagai Pembina Desa namun juga sebagai insan sesama hamba Tuhan YME , dan merupakan suatu kewajiban untuk hadir melayat, serta memberikan pengawalan sampai ke peristirahatan terakhir”, ucapnya
Lanjutnya “Sudah merupakan suatu keharusan bagi Babinsa terhadap warga binaan untuk hadir ditengah – tengah mereka untuk memberikan dukungan dan motivasi kepada keluarga mendiang agar kuat, tabah dan ikhlas”, tutupnya
*PENDIM 1621 TTS*